Rabu, 27 Oktober 2010

tentang BAAK online UG

BAAK online
Merupakan biro administrasi akademik dan kemahasiswaan
dan biro yang menangani segala sesuatu yang berkaitan dengan penyelengaran
kegiatan belajar-mengajar dan administrasi akademik bagi seluruh mahasiswa universitas gunadarma.
      Dalam situs baak online memiliki kelebihan seperti, kita dapat mengetahui segala bentuk informasi tentang perkuliahan maupun non perkuliahan. misalnya mengetahui jadwal akademik serta info terbaru menyangkut soal perkuliahan, tanpa harus mengunjungi kantor baak. kita tinggal duduk manis di depan komputer yang terhubung internet kemudian ketik situsnya yaitu http://baak.gunadarma.ac.id/ barulah kita mendapatkan info terbaru dari baak. Jadi dimanapun dan kapanpun kita dapat mengaksesnya tanpa harus datang ke kampus kita untuk dapat mengetahui info terbaru(kan lumanyan kagak perlu cape".hehehe)
Baak sendiri memiliki fungsi sebagai  Bagian Koordinasi Perkuliahan dan Bagian Monitoring Kuliah(saya juga belum paham).

                             ini adalah Bapak dan Ibu yang saat ini menangani baak..


Sumber: http://baak.gunadarma.ac.id/

Tidak ada komentar: